Dibuka pada tahun 2016, kini SantaSea Waterpak menjadi kebanggaan warga Sukabumi. Waterpark ini dibangun di sumber air panas yang disulap menjadi tempat rekreasi. Dibangun dengan tema “bajak laut”, kini tempat ini senantiasa dipadati pengunjung, khususnya di akhir pekan.